Kamis, 21 November 2019

contoh soal 12


1. Berikut ini adalah contoh-contoh media transmisi yang menggunakan kabel, kecuali….
a. Fiber Optic
b. Wireless
c. STP
d. Coaxial/Coax/BNC

Pembahasan :
a).Fiber Optic merupakan media transmisi jaringan berbasis kabel serat optic yang dapat
digunakan untuk transmisi-transmisi modulasi.
b).Wireless merupakan media transmisi nirkabel yang sedang ngetrend saat ini.
c).STP (Shielded Twisted Pair) merupakan salah satu jenis kabel TP (Twisted Pair) yang memberikan jaminan
proteksi lebih karena memiliki lapisan kedua setelah kulit kabel berupa alumunium foil. Sangat cocok digunakan di luar ruangan.
d).Coaxial atau bisa disebut Coax atau sebagian orang menyebutnya kabel BNC merupakan media transmisi kabel yang dapat dijalankan tanpa banyak menggunakan Repeater.

 2. Protokol umum yang sering digunakan oleh mailserver adalah, kecuali….
a. SMTP
b. POP3
c. IMAP
d. TCP/IP

Pembahasan :
a).SMTP (Simple Mail Transfer Protokol) merupakan sebuah protocol umum yang fungsinya
sebagai panampung dan pendistribusi e-mail. Port yang digunakan oleh protocol ini adalah port 25.
b).POP3 (Post Office Protokol v3) merupakan protocol yang digunakan agar user dapat mengambil dan membaca e-mail.
c).IMAP (Internet Mail Application Protocol) merupakan protocol yang berfungsi sama seperti POP3.
d).TCP/IP merupakan alamat sebuah PC yang berjumlah 32bit yang berfugsi sebagai alamat suatu computer yang terhubung ke suatu jaringan.

 3. Sebuah program aplikasi yang bertugas untuk menerima permintaan paket dan memberinya balasan berupa paket yang di inginkan client disebut….
a. Client
b. Peer to Peer
c. Client-Server
d. Server

Pembahasan :
a).Client merupakan sebuah computer yang bertugas untuk mengakses permintaan kepada Server.
b).Peer to Peer merupakan sebuah jenis jaringan computer dimana memiliki kedudukan yang sama.
c).Client-Server merupakan sebuah jenis jaringan computer dimana ada yang menjadi client(pengakses) dan server(pemberi akses).
d).Server merupakan sebuah program dimana berfungsi untuk melayani permintaan paket dari seorang clien dan membalas peket yang diminta.

 4. Dibawah ini merupakan program-program atau aplikasi e-mail secara umum, kecuali….
a. MTA
b. MDA
c. SMTP
d. MUA
                               
Pembahasan :
a).MTA (Mile Transfer Agent) sebuah program dalam sebuah mail server yang berfungsi sebagai pengirim dan pentransfer e-mail antar computer menggunakan SMTP.
b).MDA (Mail Delivery Agent) merupakan sebuah program dalam mail server yang bekerjasama dengan MTA untuk menangani e-mail dan mendistribusikanya sesuai mailbox user.
c).SMTP (Simple Mail Transfer Protokol) merupakan sebuah protocol umum yang fungsinya sebagai panampung dan pendistribusi e-mail. Port yang digunakan oleh protocol ini adalah port 25.
d).MUA (Mail User Agent) merupakan sebuah program pada mail server memungkinkan user dapat membaca e-mail. Contohnya seperti Mozilla Mail,  Mutt, Microsoft Outlook, dll.

5. Dari pernyataan dibawah ini yang merupakan kekurangan dari topologi bus adalah….
a. Sulit dalam pengelolaan
b. Jika satu node putus maka koneksi jaringan tidak akan berfungsi
c. Membutuhkan konsentrator
d. Konfigurasi dan pengkabelan cukup sulit

Pembahasan :
a).Sulit dalam pengelolaan ini merupakan salah satu kekurangan dari topologi ring.
b).Jika satu node putus, maka jaringan tidak akan berfungsi merupakan salah satu kekurangan dari topologi bus
c).Membutuhkan konsentrator atau node tengah merupakan kekurangan dari topologi star, karena node tengah ini sebagai pusat jaringan.
d).Konfigurasi kabel yang cukup sulit merupakan karakteristik kekurangan dari topologi tree.

6. Server yang berfungsi sebagai pemberi akses/pertukaran transfer data antara dua computer adalah….
a. Mail Server
b. DHCP Server
c. FTP Server
d. Web Server

Pembahasan :
a).Mail Server merupakan sebuah program server yang menangani keluar masuknya mail            dari setiap user.
b).DHCP Server merupakan sebuah program server yang memudahkan pegalokasian alamat IP kepada setiap user dalam suatu jaringan.
c).FTP Server merupakan sebuah program server yang dapat memberikan akses/pertukaran transfer file atau data antara dua computer/lebih.
d).Web Server merupakan sebuah program server yang melayanai permintaan paket berupa HTTP dari client dan membalasnya dengan sebuah tampilan berupa HTML Page kepada client tersebut.

7. Televisi termasuk kedalam jenis-jenis transmisi….
a. Tripleks
b. Half Duplex
c. Full Duplex
d. Simplex

Pembahasan :
a).Tripleks merupakan kayu tipis
b).Half Duplex merupakan jenis media transmisi yang memiliki 2 arah namun dalam 1 saluran. Contohnya Walky Talky.
c).Full Duplex merupakan sebuah media transmisi yang memiliki 2 arah dan 2 saluran, contohnya adalah telepon selular.
d).Simplex merupakan sebuah media transmisi yang memiliki 1 arah dan 1 saluran, contohnya adalah radio, televisi, dll.


8. Berikut ini adalah kelebihan dari sebuah monitor LED, kecuali….
a. Kualitas gambar yang ditampilkan lebih jelas
b. Menggunakan tekhnologi LED
c. Hemat listrik 40%
d. Harganya mahal

Pembahasan :
a).Kualitas gambar yang ditampilkan lebih jelas karena output berupa LED yang berada pada
layar memiliki kerapatan yang maksimal.
b).Menggunakan tekhnologi LED, tekhnologi masa kini yang menampilkan gambar lebih jelas dan tampilan warna yang lebih menarik.
c).Hemat listrik karena penggunaan LED tidak terlalu menghabiskan energy listrik.
d).Harganya mahal karena tekhnologi yang lebih mutakhir.

9. Yang termasuk perintah external pada DOS adalah….
a. MD
b. CHKDSK
c. DIR
d. CLS

Pembahasan :
a).MD, merupakan perintah internal pada DOS yang berfungsi untuk membuat sebuah direktori baru.
b).CHKDSK merupakan perintah external yang berfungsi sebagai mengecek kapasitas bebas pada HDD kita, selain itu kita juga dapat mengetahui jika ada Bad Sector.
c).DIR merupakan perintah internal pada DOS yang berfungsi untuk melihat isi dari sebuah partisi.
d).CLS merupakan sebuah perintah internal yang berfungsi sebagai pembersih layar pada DOS.






 10. Processor Intel Core I7 menggunakan socket processor dengan tipe….
a. LGA 1156
b. LGA 775
c. AM2+
d. Socket T

Pembahasan :
                a).LGA 1156 merupakan sebuah socket processor yang bisa digunakan oleh processor seperti
Core I3, I5, I7.
b).LGA 775 merupakan sebuah socket processor yang dapat digunakan oleh processor seperti Core 2 Duo, Core 2 Quad, Dual Core, dll.
c).AM2+ merupakan sebuah socket yang dapat digunakan oleh processor AMD yang bersocket AM2 dan AM3.
d).Socket T merupakan nama lain dari socket LGA 775.


 11. Bunyi “beep” 2x pada saat kita menyalakan PC menandakan….
a. Kesalahan pada VGA
b. Kesalahan pada memory
c. Kesalahan NIC
d. Kesalahan pada buzzer

Pembahasan :
a).Kesalahan pada VGA biasanya ditandai oleh bunyi “beep” sebanyak 3 kali.
b).Kesalahan pada memory jika bunyi “beep” terjadi 2 kali.
c).Kesalahan pada NIC akan terjadi bunyi “beep” sekali namun panjang.
d).Kesalahan pada buzzer biasanya tidak terjadi bunyi namun dapat booting secara normal.


12. Komponen lisrik yang berfungsi sebagai penyearah arus listrik adalah….
a. Kapasitor
b. Baterai
c. Resistor
d. Dioda

Pembahasan :
 a).Kapasitor merupakan komponen listrik yang berfungsi sebagai penyimpan energy listrik.
b).Baterai adalah suatu komponen dalam kelistrikan yang berfungsi sebagai sumber daripada listrik tersebut.
c).Resistor merupakan komponen kelistrikan yang berfungsi sebagai penghambat arus listrik.
d).Dioda merupakan komponen satu alat kelistrikan yang fungsinya sebagai penyearah arus listrik.


 13. Suatu alat yang dapat kita gunakan sebagai pengukur tegangan listrik adalah….
a. Meteran
b. Termometer
c. Multimeter
d. Ohm meter

Pembahasan :
a).Meteran merupakan suatu alat untuk mengukur panjang benda
b).Termometer merupakan sebuah alat yang dapat digunakan untuk mengukur suhu.
c).Multimeter adalah alat yang dapat membantu kita untuk mengukur sebuah tegangan               listrik.
d).Ohm meter merupakan suatu alat yang digunakan untuk mengukur hambatan pada sebuah rangkaian listrik.

14. Program yang dapat digunakan untuk membuat suatu file berupa presentasi adalah….
a. VM Ware
b. Macromedia Flash
c. Adobe Photoshop
d. Microsoft Power Point

Pembahasan :
a).VM Ware (Virtual Machine Ware) merupakan sebuah program dimana kita dapat membuat mesin simulasi berupa Dekstop PC yang kita kehendaki.
b).Macromedia Flash merupakan sebuah program yang berfungsi untuk membuat sebuah animasi.
c).Adobe Photoshop meupakan sebuah program yang bisa digunakan untuk membuat sebuah desain gambar web, dll.
d).Microsoft Power Point adalah salah satu program dalam Microsoft Office yang berfungsi sebagai pembuat data/file berupa presentasi.

15. Pada system operasi Debian, printah yang dapat kita gunakan untuk melihat isi direktori adalah ….
a. LS
b. CLEAR
c. NANO
d. MKDIR

Pembahasan :
a).ls merupakan suatu perintah dalam Linux Debian untuk melihat isi sebuah direktori.
b).clear merupakan perintah yang digunakan untuk membersihkan tampilan layar utama dari perintah-perintah yang sudah tidak digunakan.
c).nano merupakan sebuah perintah yang digunakan untuk membuka mengedit sebuah file konfigurasi.
d).mkdir merupakan perintah yang dapat kita gunakan jika hendak membuat direktori baru.

 16. Untuk membuat partisi pada Windows 98, kita dapat mengetikan perintah berupa….
a. DIR
b. MKDIR
c. FDISK
d. IPCONFIG
               
Pembahasan :
a).DIR, pada system operasi Windows perintah ini digunakan untuk melihat isi dari sebuah
direktori.
b).MKDIR, perintah ini berlaku di Linux Debian untuk membuat sebuah direktori baru.
c).FDISK merupakan perintah external pada SO Windows yang berfungsi sebagai lanhkah awal untuk membuat partisi.
d).IPCONFIG merupakan command pada Windows yang digunaka untuk melihat alamat IP yang sedang digunakan PC tersebut.

17. Program yang melakukan request terhadap konten dari Internet/Intranet adalah fungsi dari....
a. Proxy
b. Firewall
c. NAT
d. Router


Pembahasan :
a).Proxy merupakan sebuah program yang melakukan request terhadap paket-paket/konten dari Internet/Intranet.
b).Firewall berfungsi untuk mengontrol dan mengatur lalu lintas jaringan.
c).NAT (Network Address Translation) berfungsi sebagai penghubung antara 2 jaringan ke internet menggunakan 1 IP.
d).Router berfungsi sebagai alat yang dapat menghubungkan 2 jaringan yang berbeda segmen IPnya.


18. Komponen pada sebuah PC yang dapat dilihat, dan diraba oleh panca indera disebut….
a. Firmware
b. Brainware
c. Hardware
d. Software

Pembahasan :
a).Firmware merupakan sebuah program yang ada pada sebuah computer dengan fungsi sebagai penerjemah bahasa computer.
b).Brainware adalah pengguna PC yang menjalankan berbagai program yang ada pada PC tersebut.
c).Hardware merupakan komponen pada sebuah PC yang dapat dilihat, dan diraba oleh panca indera.
d).Software merupakan komponen pada sebuah PC yang hanya bisa dilihat saja.


 19. Processor AMD Athlon X2 memiliki socket yang berjenis….
a. LGA 1156
b. LGA 775
c. AM2+
d. Socket T


Pembahasan :
a).LGA 1156 merupakan sebuah socket processor yang bisa digunakan oleh processor seperti Core I3, I5, I7.
b).LGA 775 merupakan sebuah socket processor yang dapat digunakan oleh processor seperti Core 2 Duo, Core 2 Quad, Dual Core, dll.
c).AM2+ merupakan sebuah socket yang dapat digunakan oleh processor AMD yang bersocket AM2 dan AM3.
d).Socket T merupakan nama lain dari socket LGA 775.


20. Telepon rumah termasuk kedalam jenis media transmisi….
a. Tripleks
b. Half Duplex
c. Full Duplex
d. Simplex

Pembahasan :
 a). Tripleks merupakan kayu tipis
b). Half Duplex merupakan jenis media transmisi yang memiliki 2 arah namun dalam 1 saluran. Contohnya Walky Talky
c). Full Duplex merupakan sebuah media transmisi yang memiliki 2 arah dan 2 saluran, contohnya adalah telepon selular.
d). Simplex merupakan sebuah media transmisi yang memiliki 1 arah dan 1 saluran, contohnya adalah radio,
televisi, dll.



contoh soal 11


1.Berikut ini yang merupakan unit penyimpanan adalah...
a. Harddisk, floppy disk, Ram, Rom
b. Harddisk, folppy disk, vga, cpu
c. vga, floppy disk, ram , bios
d. vga, floppy disk, optical disk, bios
e. Optical disk, BIOS, RAM, ALU

Jawaban a. Harddisk, floppy disk, rom
Pembahasan :
Harddiskmerupakan perangkat komputer yang berfungsi menyimpan data dalam kapasitas yang besar. Hard disk terbagi menjadi dua jenis, yaitu Hard Disk IDE (Integrated Devive Elektronik) yang memiliki kapasitas 1,2 GB hingga diatas 8,2 GB. Hard Disk ini biasa digunakan untuk komputer personal. Selain itu ada hard disk SCSI (Small Computer User Interface) yang kapasitasnya lebih besar lagi dan biasanya digunakan sebagai server.
Floppy disk :sebuah perangkat penyimpanan data terdiri dari sebuah medium penyimpanan magnetis bulat yang tipis dan lentur dan dilapisi lapisan berbentuk persegi dan persegi panjang
Ram (Random access memory) adalah sebuah tipe pemyimpanan data yang isinya dapat diakses dalam waktu yang tetap tidak memperdulikan letigak data tersebut dalam memori. Ini berlawanan dengan alat memori urut, seperti tape magnet, disk dan drum, di mana gerakan mekanikal dari media penyimpanan memaksa komputer untuk mengakses data secara berurutan. RAM biasanya digunakan untukpenyimpanan primer(memori utama) dalam komputer untuk digunakan dan mengubah informasi secara aktif, meskipun beberapa alat menggunakan beberapa jenis RAM untuk menyediakanpenyimpanan sekunder jangka-panjang.macam macam ram yaitu SRAM, SDRAM, DDR
Rom (read only memory) adalah istilah untuk medium penyimpanan data pada Komputer MHB ini adalah salah satu memori yang ada dalam computer. MHB ini sifatnya permanen, artinya program / data yang disimpan di dalam MHB ini tidak mudah hilang atau berubah walau aliran listrik di matikan.
sedangkan
VGA itu adalah video grapich accelerator, yaitu mengubah sinyal digital dari komputer menjadi tampilan grafik di layar monitor


2.Sebuah penghubung komputer dengan peralatan luar seperti Printer, modem, keyboard dan mouse disebut..
a. USB
b. Port
c. Serial
d. Paralel
e. Kabel UTP
Jawaban : B
Pembahasan :
USB:adalah standar bus berseri untuk perangkat penghubung, biasanya kepada komputer
Port: Sebuah penghubung komputer dengan peralatan luar seperti Printer, modem, keyboard dan mouse
Serial: bit dikirim secara berurutan pada channel yang sama (kawat) yang mengurangi biaya untuk kawat tetapi juga memperlambat kecepatan transmisi.
Paralel: semua bit dari karakter yang diwakili oleh suatu kode, ditransmisikan secara serentak satu karakter setiap saat.
Kabel UTP: kabel yang biasa digunakan untuk membuat jaringan atau network komputer berupa kabel yang didalamnya berisi empat (4) pasang kabel.



3.Printer yang bekerja dengan teknologi pin panas yang ditekankan ke kertas yang sensitif panas adalah...
A. Laser Printer
B. Line Printer
C. Thermal Printer
D. Dot Matrix Printer
E. Ink-jet Printer
Jawaban: C. Thermal Printer,.karena Laser Printer adalah jenis printer yang metode pencetakannya tinta bubuk atau yang biasa disebut toner dengan menggunakan perangkat infra merah. Line Printer adalah jenis printer yang terdiri dari rantai karakter atau pin yang dapat mencetak sebaris sekali cetak. Dot Matrix printer adalah jenis printer yang metode pencetakannya menggunakan pita, cetakan yang dihasilkan terlihat seperti titik-titik yang saling mengubungkan satu dengan yang lainnya, sehingga hasil cetakan kurang halus dan juga kurang bagus. dan Ink-jet Printer adalah jenis printer yang metode pencetakannya menggunakan tinta cair, hasil cetakan yang dihasilan oleh jenis printer Ink jet lebih bagus dan halus jika dibandingkan dengan jenis printer dot metrix, jenis printer ink jet ini juga bisa menghasilan hasil cetakan warna.



4.Memory yang diakses prosesor melalui peralatan I/O disebut ...
a . Memory Internal
b. Modem
c. Memory Eksternal
d. NIC
e. Cache memory
Jawaban : C
Pembahasan :
Memory Eksternal : memory yang diakses prosesor melalui peralatan I/O
Memory Internal : merupakan suatu memory yang terletak didalam CPU
Modem : alat komunikasi dua arah
NIC : sebuah kartu yang berfungsi sebagai jembatan dari komputer ke sebuah jaringan komputer.
Cache Memory : memory berukuran kecil berkecepatan tinggi yang berfungsi untuk menyimpan sementara instruksi dan/atau data (informasi) yang diperlukan oleh prosesor




5.Dibawah ini yang termasuk menu - menu dari BIOS Features Setup, kecuali ....
a. CPU Internal Cache
b. Boot Sequence
c. Virus Warning
d. System/Video BIOS Cacheable
e. Quick Power On Self Test

Jawaban : D. System /Video BIOS Cacheable
Karena System/Video BIOS Cacheable merupakan option dari Chipset Features Setup yang berfungsi untuk meningkatkan kecepatan sistem.
Option lain yang terdapat pada Chipset Features Setup antara lain yaitu :
- Auto Configuration
- DRAM Speed Selection
- 8/16 Bit I/O Recovery Time

6.Dalam Model OSI Layer, yang berfungsi untuk menerima data dari Session Layer adalah….

a. Network Layer
b. Data Link Layer
c. Transport Layer
d. Physical Layer

Pembahasan :
a).Network Layer merupakan salah satu model OSI yang bertanggung jawab untuk merutekan paket menuju tujuan yang seharusnya.
b).Data Link Layer merupakan model yang berfungsi untuk menentukan pertukaran frame data yang melewatikabel.
c).Transport Layer merupakan model yang berfungsi untuk menerima data Session Layer, memecah data menjadi bagian-bagian kecil, dan meneruskan data ke Network Layer.
d).Physical Layer berfungsi untuk menentukan karakteristik kabel yang akan digunakan computer untuk dihubungkan ke jaringan.

7.Dibawah ini merupakan salah satu contoh SOJ pure, kecuali….
a. Linux Debian

b. FreeBSD
c. Fedora
d. Windows XP Black Edition
Alasan : b).FreeBSD merupakan suatu program OpenSource yang pertama kali dikembangkan oleh Berkeley Software Distributions, didalamnya memuat paket-paket yang mendukung untuk perserveran.

8. Subnet Mask yang dapat digunakan pada IP kelas B adalah….
a. 255.0.0.0
b. 255.255.0.0
c. 255.255.255.248
d. 255.255.255.0 

Pembahasan :
a).Netmask 255.0.0.0 merupakan Netmask kelas A yang dapat menampung 16.777.216 host.
b).Netmask 255.255.0.0 merupakan Netmask kelas B dan dapat menampung 16.536 host.
c).Netmask 255.255.255.248 adalah Netmask kelas D, pada kelas ini hanya digunakan untuk penelitian jadi hanya sedikit host yang dapat ditampung. Hanya 8-9 host yang bias ditampung.
d).Netmask 255.255.255.0 merupakan Netmask Kelas C, pada kelas ini dapat menampung 256 host.

9.Processor Intel Core I7 menggunakan socket processor dengan tipe….
a. LGA 1156
b. LGA 775
c. AM2+
d. Socket T

Pembahasan :
a).LGA 1156 merupakan sebuah socket processor yang bisa digunakan oleh processor seperti Core I3, I5, I7.
b).LGA 775 merupakan sebuah socket processor yang dapat digunakan oleh processor seperti Core 2 Duo, Core 2 Quad, Dual Core, dll.
c).AM2+ merupakan sebuah socket yang dapat digunakan oleh processor AMD yang bersocket AM2 dan AM3.
d).Socket T merupakan nama lain dari socket LGA 775.

10.Bunyi “beep” 2x pada saat kita menyalakan PC menandakan….
a. Kesalahan pada VGA
b. Kesalahan pada memory
c. Kesalahan NIC 
d. Kesalahan pada buzzer

Pembahasan : a).Kesalahan pada VGA biasanya ditandai oleh bunyi “beep” sebanyak 3 kali.
b).Kesalahan pada memory jika bunyi “beep” terjadi 2 kali.
c).Kesalahan pada NIC akan terjadi bunyi “beep” sekali namun panjang.
d).Kesalahan pada buzzer biasanya tidak terjadi bunyi namun dapat booting secara normal.
11). Komponen lisrik yang berfungsi sebagai penyearah arus listrik adalah….
a. Kapasitor
b. Baterai 
c. Resistor
d. Dioda 

Pembahasan :
a).Kapasitor merupakan komponen listrik yang berfungsi sebagai penyimpan energy listrik.
b).Baterai adalah suatu komponen dalam kelistrikan yang berfungsi sebagai sumber daripada listrik tersebut.
c).Resistor merupakan komponen kelistrikan yang berfungsi sebagai penghambat arus listrik.
d).Dioda merupakan komponen satu alat kelistrikan yang fungsinya sebagai penyearah arus listrik.

12). Suatu alat yang dapat kita gunakan sebagai pengukur tegangan listrik adalah….
a. Meteran 
b. Termometer
c. Multimeter
d. Ohm meter

Pembahasan :
a).Meteran merupakan suatu alat untuk mengukur panjang benda.
b).Termometer merupakan sebuah alat yang dapat digunakan untuk mengukur suhu.
c).Multimeter adalah alat yang dapat membantu kita untuk mengukur sebuah tegangan listrik.
d).Ohm meter merupakan suatu alat yang digunakan untuk mengukur hambatan pada sebuah rangkaian listrik.

13. Program yang dapat digunakan untuk membuat suatu file berupa presentasi adalah….
a. VM Ware
b. Macromedia Flash
c. Adobe Photoshop
d. Microsoft Power Point 

Pembahasan :
a).VM Ware (Virtual Machine Ware) merupakan sebuah program dimana kita dapat membuat mesin simulasi berupa Dekstop PC yang kita kehendaki.
b).Macromedia Flash merupakan sebuah program yang berfungsi untuk membuat sebuah animasi.
c).Adobe Photoshop meupakan sebuah program yang bisa digunakan untuk membuat sebuah desain gambar, web, dll.
d).Microsoft Power Point adalah salah satu program dalam Microsoft Office yang berfungsi sebagai pembuat data/file berupa presentasi.

14. Pada system operasi Debian, printah yang dapat kita gunakan untuk melihat isi direktori adalah ….
a. LS
b. CLEAR
c. NANO
d. MKDIR

Pembahasan :
a).ls merupakan suatu perintah dalam Linux Debian untuk melihat isi sebuah direktori.
b).clear merupakan perintah yang digunakan untuk membersihkan tampilan layar utama dari perintah-perintah yang sudah tidak digunakan.
c).nano merupakan sebuah perintah yang digunakan untuk membuka mengedit sebuah file konfigurasi.
d).mkdir merupakan perintah yang dapat kita gunakan jika hendak membuat direktori baru.

15. Untuk membuat partisi pada Windows 98, kita dapat mengetikan perintah berupa….
a. DIR
b. MKDIR
c. FDISK
d. IPCONFIG

Pembahasan : a).DIR, pada system operasi Windows perintah ini digunakan untuk melihat isi dari sebuah direktori.
b).MKDIR, perintah ini berlaku di Linux Debian untuk membuat sebuah direktori baru.
c).FDISK merupakan perintah external pada SO Windows yang berfungsi sebagai lanhkah awal untuk membuat partisi.
d).IPCONFIG merupakan command pada Windows yang digunaka untuk melihat alamat IP yang sedang digunakan PC tersebut.

16. Program yang melakukan request terhadap konten dari Internet/Intranet adalah fungsi dari....
a. Proxy
b. Firewall
c. NAT
d. Router

Pembahasan :
a).Proxy merupakan sebuah program yang melakukan request terhadap paket-paket/konten dari Internet/Intranet.
b).Firewall berfungsi untuk mengontrol dan mengatur lalu lintas jaringan.
c).NAT (Network Address Translation) berfungsi sebagai penghubung antara 2 jaringan ke internet menggunakan 1 IP.
d).Router berfungsi sebagai alat yang dapat menghubungkan 2 jaringan yang berbeda segmen IPnya.

17.  Komponen pada sebuah PC yang dapat dilihat, dan diraba oleh panca indera disebut….
a. Firmware
b. Brainware
c. Hardware
d. Software

Pembahasan :
a).Firmware merupakan sebuah program yang ada pada sebuah computer dengan fungsi sebagai penerjemah bahasa computer.
b).Brainware adalah pengguna PC yang menjalankan berbagai program yang ada pada PC tersebut.
c).Hardware merupakan komponen pada sebuah PC yang dapat dilihat, dan diraba oleh panca indera.
d).Software merupakan komponen pada sebuah PC yang hanya bisa dilihat saja. 

18. Processor AMD Athlon X2 memiliki socket yang berjenis….
a. LGA 1156
b. LGA 775
c. AM2+
d. Socket T

Pembahasan :
a).LGA 1156 merupakan sebuah socket processor yang bisa digunakan oleh processor seperti Core I3, I5, I7.
b).LGA 775 merupakan sebuah socket processor yang dapat digunakan oleh processor seperti Core 2 Duo, Core 2 Quad, Dual Core, dll.
c).AM2+ merupakan sebuah socket yang dapat digunakan oleh processor AMD yang bersocket AM2 dan AM3.
d).Socket T merupakan nama lain dari socket LGA 775.

19. Telepon rumah termasuk kedalam jenis media transmisi….
a. Tripleks
b. Half Duplex 
c. Full Duplex
d. Simplex

Pembahasan :
a).Tripleks merupakan kayu tipis
b).Half Duplex merupakan jenis media transmisi yang memiliki 2 arah namun dalam 1 saluran. Contohnya Walky Talky.
c).Full Duplex merupakan sebuah media transmisi yang memiliki 2 arah dan 2 saluran, contohnya adalah telepon selular.
d).Simplex merupakan sebuah media transmisi yang memiliki 1 arah dan 1 saluran, contohnya adalah radio, televisi, dll.

20. Protokol yang digunakan untuk penamaan sebuah PC disebut….
a. SMTP
b. POP3
c. IMAP 
d. TCP/IP

Pembahasan :
a).SMTP (Simple Mail Transfer Protokol) merupakan sebuah protocol umum yang fungsinya sebagai panampung dan pendistribusi e-mail. Port yang digunakan oleh protocol ini adalah port 25.
b).POP3 (Post Office Protokol v3) merupakan protocol yang digunakan agar user dapat mengambil dan membaca e-mail.
c).IMAP (Internet Mail Application Protocol) merupakan protocol yang berfungsi sama seperti POP3.
d).TCP/IP merupakan alamat sebuah PC yang berjumlah 32bit yang berfugsi sebagai alamat suatu computer yang terhubung ke suatu jaringan.

Rabu, 20 November 2019

contoh soal 10


1    1. Pada waktu komputer dinyalakan muncul bunyi beep pendek berulang-ulang maka
terdapat masalah pada pemasangan komponen …
A. RAM.
Pembahasan : Beep pendek berulang-ulang → Power supply rusak, card monitor/RAM tidak terpasang (IBM Bios)
B. VGA Card.
Pembahasan : 1 beep panjang 2 beep pendek → Masalah bagian VGA Card (mono), 1 beep panjang 3 beep pendek → Masalah bagian VGA Ccard (EGA). (IBM Bios)
C. Prosesor.
Pembahasan : 5 beep pendek → Motherboard tidak dapat menjalankan prosessor (AMI Bios)
D. Motherboard.
Pembahasan : 1 beep panjang 1 beep pendek → Masalah Motherboard (IBM Bios)
E. Power Supply.
Pembahasan : Tidak ada beep → Power supply rusak, card monitor/RAM tidak terpasang, Beep terus menerus → Power supply rusak, card monitor/RAM tidak terpasang, Beep pendek berulang-ulang → Power supply rusak, card monitor/RAM tidak terpasang (IBM Bios)

2. Untuk menghubungkan dua buah jaringan yang berbeda diperlukan alat…
A. Bridge.
Pembahasan : Router merupakan perangkat keras jaringan komputer yang dapat digunakan untuk menghubungkan beberapa jaringan yang sama atau berbeda.
B. Repeater.
Pembahasan : Repeater berfungsi untuk memperluas daya jangkau singnal.
C. Gateway.
Pembahasan : Gateway adalah sebuah perangkat yang digunakan untuk menghubungkan satu jaringan komputer dengan satu atau lebih jaringan komputer yang menggunakan protokol komunikasi yang berbeda sehingga informasi dari satu jaringan computer dapat diberikan kepada jaringan komputer lain yang protokolnya berbeda.
D. Amplifier.
Pembahasan :Power amplifier adalah penguat akhir bagian sistem tata suara yang berfungsi sebagai penguat sinyal audio yang pada dasarnya merupakan penguat tegangan dan arus dari sinyal audio yang bertujuan untuk menggerakan pengeras suara (loud speaker).
E. Router
Pembahasan : Router merupakan perangkat keras jaringan komputer yang dapat digunakan untuk menghubungkan beberapa jaringan yang sama atau berbeda.

3. Antena yang memancar ke suatu arah dengan sudut tertentu disebut…..
A. Yaggi Super.
Pembahasan : Antena Yagi adalah salah satu jenis antenaradio atau televisi yang diciptakan oleh Hidetsugu Yagi. Antena ini bersifat direksional, yaitu menambah gain hanya pada salah satu arahnya. Sisi antena yang berada di belakang reflektor memiliki gain yang lebih kecil daripada di depan direktor.
B. Omni Directional.
Pembahasan : Antena omnidirectional yaitu jenis antena yang memiliki pola pancaran sinyal ke segala arah dengan daya sama.
C. Yaggi Directional.
Pembahasan : Antena Yaggi Directional merupakan antena yang mempunyai pola pemancaran sinyal dengan satu arah tertentu. Antena ini idealnya digunakan sebagai penghubung antar gedung atau untuk daerah (konfigurasi Point to Point) yang mempunyai konfigurasi cakupan area yang kecil seperti pada lorong-lorong yang panjang.
D. Omni Struktural.
Pembahasan : Omni adalah antena pemancar sinyal. sedangkan fungsi antena omni adalah menerima dan memancarkan gelombang elektromagnetik dengan sudut pancaran 360° dan antena Omni dapat di buat dengan sederhana.
E. Sektoral
Pembahasan : Antena Sectoral adalah Antena yang mempunyai gain jauh lebih tinggi dibanding omnidirectional antena di sekitar 10-19 dBi. Yang bekerja pada jarak atau area 6-8 km. Sudut pancaran antena ini adalah 45-180 derajat dan tingkat ketinggian pemasangannya harus diperhatikan agar tidak terdapat kerugian dalam penangkapan sinyal.Pola pancaran yang horisontal kebanyakan memancar ke arah mana antenna ini di arahkan sesuai dengan jangkauan dari derajat pancarannya.

4. Bagian computer yang digunakan sebagai tempat memasang komponen-komponen input
maupun output adalah :
A. CPU.
Pembahasan : CPU(Central Processing Unit)atau bisa juga di sebut processor merupakan otak pada sistem komputer.processor(prosesor) berfungsi sebagai pemroses dan pengolah data yang selanjutnya dapat menghasilkan suatu informasi yang dibutuhkan.
B. Casing.
Pembahasan : Casing komputer merupakan sebuah rumah berbentuk kotak yang dibutuhkan oleh perangkat-perangkat komputer seperti Processor (CPU), Motherboard, hardisk dan peranti-peranti yang lain.Adapun fungsi dari casing yaitu untuk melindungi komponen Komputer dari debu, panas, air, atau kotoran lainnya pada saat bekerja dan melindungi dari benturan-benturan fisik.
C. Soket CPU.
Pembahasan : Untuk menghubungkan antara komponen komputer satu sama lainnya baik itu komponen internal maupun external, maka di dalam sebuah Komputer terdapat port dan Soket yang semuanya terdapat pada sebuah motherboad.
D.Motherboard
Pembahasan : Motherboard adalah Papan utama sebagai tempat dipasangnya komponen-komponen hardware komputer agar bisa saling berinteraksi dan juga sebagai tempat memasang komponen-komponen input
maupun output.

E. Slot Agp.
Pembahasan : Fungsi utama dari Slot AGP ini adalah untuk menyalarkan data dari kartu grafis ke CPU tanpa harus memori utama, dengan demikian proses pengolahan data grafis dapat dipercepat.

5. Kegagalan dalam pembacaan RAM saat proses POST pada AMIBIOS ditandai suara :
A. Beep 1 x pendek.
Pembahasan : 1 beep pendek → DRAM gagal merefresh
B. Beep 3 x pendek.
Pembahasan : 3 beep pendek → BIOS gagal mengakses memori 64KB pertama
C. Beep 3 x panjang.
Pembahasan : -
D. Beep 2 x pendek
Pembahasan : 2 beep pendek → Sirkuit gagal mengecek keseimbangan DRAM Parity (sistem memori)
E. Beep 2 x panjang.
Pembahasan : -

6. Platform media social yang sering digambarkan sebagai facebook untuk sekolah adalah pengertian dari …
a. Edmodo
Pembahasan : Edmodo adalah platform microblogging pribadi yang dikembangkan untuk guru dan siswa, dengan mengutamakan privasi siswa.
b. Facebook
Pembahasan : Facebook adalah sebuah layanan jejaring sosial yang diluncurkan pada bulan Februari 2004, dan berkantor pusat di Menlo Park, California, Amerika Serikat.
c. Google +
Pembahasan : Google+ atau Google Plus adalah jejaring sosial yang dioperasikan oleh Google Inc.
d. Twitter
Pembahasan : Twitter (/ˈtwɪtər/) adalah layanan jejaring sosial dan mikroblogdaring yang memungkinkan penggunanya untuk mengirim dan membaca pesan berbasis teks hingga 140 karakter, yang dikenal dengan sebutan kicauan (tweet).
e. Skype
Pembahasan : Skype adalah sebuah program komunikasi dengan teknologi P2P (peer to peer).

7. Apa kepanjangan dari Modem ?
a.      Modulator Demodulator
b.      Modulator Demulator
c.      Modulator Demudolator
d.      Modelator Demoulator
Pembahasan : Modem berasal dari singkatan Modulator Demodulator. Modulator merupakan bagian yang mengubah sinyal informasi ke dalam sinyal pembawa (carrier) dan siap untuk dikirimkan, sedangkan Demodulator adalah bagian yang memisahkan sinyal informasi (yang berisi data atau pesan) dari sinyal pembawa yang diterima sehingga informasi tersebut dapat diterima dengan baik.

8. Di bawah ini fungsi Google +, kecuali…
a.      Memperbaiki SEO sebuah blog/website
b.     Membingungkan pengguna
c.      Meningkatkan minat pengunjung blog dengan Rich Snippet
d.     Membantu meningkatkan SERP
e.      Meningkatkan kredibilitas
Pembahasan : fungsi Google + : Memperbaiki SEO sebuah blog/website, Meningkatkan minat pengunjung blog dengan Rich Snippet, Membantu meningkatkan SERP, Meningkatkan kredibilitas

9.   Di bawah ini keunggulan Google +, kecuali…
a.      Dapat menambahkan teman tanpa batas
b.     Up date status sampai puas
c.      Membuat grup yang tak terbatas
d.     Telephone gratis
e.      Akses lebih berat
Pembahasan : Melakukan pembatasan pada teman atau sama seperti Friends pada Facebook, melakukan video chatting lewat webcam baik dilakukan dengan satu, dua, atau berapa pun teman yang anda pilih dan Didesain cukup menarik, bisa Upload foto secara automatis termasuk berguna untuk menambahkan komentar lucu, Dapat menambahkan teman tanpa batas, Up date status sampai puas.

10.  Jejaring social yang diluncurkan oleh Google Inc, adalah…
a.      Facebook
Pembahasan :Facebook adalah sebuah layanan jejaring sosial yang diluncurkan pada bulan Februari 2004, dan berkantor pusat di Menlo Park, California, Amerika Serikat.
b.     Google +
Pembahasan : Google+ atau Google Plus adalah jejaring sosial yang dioperasikan oleh Google Inc.
c.      Twitter
Pembahasan : Twitter (/ˈtwɪtər/) adalah layanan jejaring sosial dan mikroblogdaring yang memungkinkan penggunanya untuk mengirim dan membaca pesan berbasis teks hingga 140 karakter, yang dikenal dengan sebutan kicauan (tweet).
d.     Edmodo
Pembahasan : Edmodo adalah platform microblogging pribadi yang dikembangkan untuk guru dan siswa, dengan mengutamakan privasi siswa.
e. Skype
Pembahasan : Skype adalah sebuah program komunikasi dengan teknologi P2P (peer to peer).

11. Sebuah program aplikasi yang bertugas untuk menerima permintaan paket dan memberinya balasan berupa paket yang di inginkan client disebut….
a. Client
Pembahasan : Client merupakan sebuah computer yang bertugas untuk mengakses permintaan kepada Server.
b. Peer to Peer
Pembahasan : Peer to Peer merupakan sebuah jenis jaringan computer dimana memiliki kedudukan yang sama.
c. Client-Server
Pembahasan : Client-Server merupakan sebuah jenis jaringan computer dimana ada yang menjadi client(pengakses) dan server(pemberi akses).
d. Server
Pembahasan : Server merupakan sebuah program dimana berfungsi untuk melayani permintaan paket dari seorang clien dan membalas peket yang diminta.

12. Server yang berfungsi sebagai pemberi akses/pertukaran transfer data antara dua computer adalah….
a. Mail Server
Pembahasan : Mail Server merupakan sebuah program server yang menangani keluar masuknya mail    dari setiap user.
b. DHCP Server
Pembahasan : DHCP Server merupakan sebuah program server yang memudahkan pegalokasian alamat IP kepada setiap user dalam suatu jaringan.
c. FTP Server
Pembahasan : FTP Server merupakan sebuah program server yang dapat memberikan akses/pertukarantransfer file atau data antara dua computer/lebih
d. Web Server
Pembahasan : Web Server merupakan sebuah program server yang melayanai permintaan paket berupa HTTP dari client dan membalasnya dengan sebuah tampilan berupa HTML Page kepada client tersebut.

13. Processor Intel Core I7 menggunakan socket processor dengan tipe….
a. LGA 1156
Pembahasan : LGA 1156 merupakan sebuah socket processor yang bisa digunakan oleh processor seperti Core I3, I5, I7.
b. LGA 775
Pembahasan : LGA 775 merupakan sebuah socket processor yang dapat digunakan oleh processor seperti Core 2 Duo, Core 2 Quad, Dual Core, dll.
c. AM2+
Pembahasan : AM2+ merupakan sebuah socket yang dapat digunakan oleh processor AMD yang bersocket AM2 dan AM3.
d. Socket T
Pembahasan : Socket T merupakan nama lain dari socket LGA 775.

14. Komponen lisrik yang berfungsi sebagai penyearah arus listrik adalah….
a. Kapasitor
Pembahasan : Kapasitor merupakan komponen listrik yang berfungsi sebagai penyimpan energy listrik.
b. Baterai
Pembahasan : Baterai adalah suatu komponen dalam kelistrikan yang berfungsi sebagai sumber daripada listrik tersebut.
c. Resistor
Pembahasan : Resistor merupakan komponen kelistrikan yang berfungsi sebagai penghambat arus listrik.
d. Dioda
Pembahasan : Dioda merupakan komponen satu alat kelistrikan yang fungsinya sebagai penyearah arus listrik.

15. Komponen pada sebuah PC yang dapat dilihat, dan diraba oleh panca indera disebut….
a. Firmware
b. Brainware
c. Hardware
d. Software

Pembahasan :
a).Firmware merupakan sebuah program yang ada pada sebuah computer dengan fungsi sebagai penerjemah bahasa computer.
b).Brainware adalah pengguna PC yang menjalankan berbagai program yang ada pada PC tersebut.
c).Hardware merupakan komponen pada sebuah PC yang dapat dilihat, dan diraba oleh panca indera.
d).Software merupakan komponen pada sebuah PC yang hanya bisa dilihat saja.

contoh soal 9



1.    Jaringan yang mencakup satu kota maupun satu provinsi dinamakan  …
a.    WAN
b.    GAN
c.    LAN
d.    MAN
e.    RAN
Jawaban: a
Pembahasan:
Wan: merupakan jaringan komputer yang mencakup area yang besar sebagai contoh yaitu jaringan komputer antar wilayah, kota atau bahkan negara, atau dapat didefinisikan juga sebagai jaringan komputer yang membutuhkan router dan saluran komunikasi public
Gan: Global Area Network (GAN) adalah skala besar WAN dan diimplementasikan secara global atau dunia.
LAN: local area network biasa disingkat LAN) adalah jaringan komputer yang jaringannya hanya mencakup wilayah kecil
MAN: suatu jaringan dalam suatu kota dengan transfer data berkecepatan tinggi, yang menghubungkan berbagai lokasi seperti kampus, perkantoran, pemerintahan, dan sebagainya
RAN: Regional Area Network hampir sama dengan Global Area Network, Regional Network Area ini adalah gabungan dari Local Area Network, Metropolitan Area Network, atau World Area Network yang dihubungkan menjadi satu yang mencakup suatu regional seperti regional Asia, USA, dll. Contohnya adalah server Asia pada game online
2.    Gambar dibawah ini termasuk dalam jenis topologi …
a. Star,
b. Ring
c. Bus
d. Client
e. Server
JAWABAN: A

PEMBAHASAN:
STAR: Topologi Star merupakan topologi jaringan yang bentuknya  berupa konvergensi dari node tengah ke setiap node atau pengguna
RING: topologi jaringan berbentuk rangkaian titik yang masing-masing terhubung ke dua titik lainnya, sedemikian sehingga membentuk jalur melingkar membentuk cincin.
BUS: sebuah topologi yang menggunakan kabel tunggal sebagai media transmisinya atau kabel pusat tempat dimana seluruh client dan server dihubungkan
CLIENT: komputer dalam jaringan yang menggunakan sumber daya yang disediakan oleh server
SERVER:  merupakan sebuah sistem komputer yang menyediakan jenis layanan tertentu dalam sebuah jaringan komputer
3.    Pengaturan margin, ukuran kertas, orientasi beserta layout dokuemn harus dilakukan melalui…
a.    File – New
b.    File – Save
c.    File – Page Setup,
d.    File – Print
e.    File – Print Preview
JAWABAN: C

4.    Untuk menampilkan slide presentasi fullscreen dapat dilakukan dengan cara …
a.    F5,
b.    Alt + F5
c.    Ctrl + F5
d.    F2
e.    F4
JAWABAN: A

5.    Untuk membuat dokumen tercetak dari file presentasi lebih dari satu slide per halaman, dapat dilakukan dengan mencetak dalam bentuk… 
a.    Notes
b.    Outlines
c.    Slide
d.    NotesPages
e.    Handouts,
JAWABAN: E

6.    Jika diurutkan dari yang paling besar, urutan-urutan data yang benar adalah …
a.    Field – Record – File
b.    File – Record – Field,
c.    Record – File – Field
d.    File – Field – Record
e.    Field – File – Record

JAWABAN: B

7.    Untuk memilih data base baru yang masih kosong sehingga kita dapat menambah objek Tabel, Query, Form, Report pada Ms Access dengan memilih ….
a.  Open an existing file 
d.  Blank data acces page
c.  Blank acces database
b.  Project new data
 e.  Choose file
JAWABAN: C

8.    Proses pengambilan data dari internet ke PC disebut dengan istilah …
a.    Upload
b.    Browsing,
c.    Chatting
d.    Download
e.    Surfing
JAWABAN: B
PEMBAHASAN:
UPLOAD: proses mengirim file yang tersimpan dari komputer lokal ke komputer sistem jaringan Internet
BROWSING: menjelajahi duni maya atau internet yang bertujuan untuk mencari sebuah informasi yang bermanfaat.
Chatting: suatu feature / program dalam Internet untuk berkomunikasi langsung sesama pemakai Internet yang sedang online (yang sedang sama-sama menggunakan Internet). Komunikasi bisa berupa teks (text chat) atau suara (voice chat)
Download: sebuah proses dalam pengambilan file-file tertentu yang terdapat di internet baik melalui web server, FTP server, mail server, server ataupun sistem lain yang identik
Surfing: adalah kegiatan menjelajahi dunia maya /Internet yang biasanya disebut dengan browsing
9.    Jika kita ingin meneruskan E-mail yang diterima kemudian kita kirimkan kembali kepada orang lain, istilah ini disebut dengan  …
a.    Forward,
b.    Reply
c.    Attachment
d.    Inbox
e.    Send
Jawaban: a

Pembahasan:
Forward: melakukan penerusan sebuah email ke penerima lain
Reply: membalas suatu email
Attachment: lampiran, istilah untuk dapat melampirkan beberapa file bersama email yang di kirim. Selain pesan dalam email tersebut, juga dapat melampirkan beberapa file yang terbatas pada ukuran tertentu, sesuai dengan ketentuan dari penyedia jasa email tersebut.
Inbox: pesan masuk
Send: mengirim pesan
10.    Perangkat yang dapat mengubah data analog menjadi data digital atau sebaliknya digunakan alat …
a.    Switch
b.    Router
c.    Modem,
d.    Connector
e.    Bridge
Jawaban: c
Pembahasan:
Switch: Switch adalah perangkat jaringan komputer yang berfungsi sebagai konektor / penghubung . Dilihat dari fungsinya , terlihat mirip dengan Hub
Router: penghubung dalam jaringan komputer . Sama seperti Hub dan Switch , Router juga berfungsi sebagai alat untuk mentransfer paket data dari satu port ke port yang lain
Modem: Modem merupakan perangkat keras yang berfungsi untuk menyambungkan kita pada internet.
Connector:  Perangkat keras yang digunakan untuk menghu-bungkan kabel dengan komputer untuk jaringan komputer dikenal
Bridge: Bridge adalah suatu alat yang dapat menghubungkan jaringan komputer LAN (Local arean Network) dengan jaringan LAN yang lain.
11. Apa yang dimaksud dengan Instant Upload…

a.      Untuk mengirim pesan
b.     Untuk mengirim email
c.      Untuk mengirim file
d.     Untuk berkomentar
e.      Untuk  ponsel Android untuk menyimpan foto atau video dalam album pribadi
jawaban: e

12. Untuk merekam video dengan Screen O Metic kita harus mengklik…

a.      Record
b.     Close
c.      Exit
d.     Done
e.      Off
jawaban: a

pembahasan:
close: keluar dari jendela yang terbuka
exit: sama seperti close
done: selesai menjalankan tugas/ selesai merekam
off: mematikan suara yang dimainkan
13. Apa yang dilakukan jika kita selesai merekam dan ingin melihatnya dengan mengklik….

a.      Record
b.     Done
c.      Close
d.     Exit
e.      Semua benar
jawaban: b
14. Di bawah ini adalah fitur edmodo yang dapat dimanfaatkan oleh guru, kecuali….

a.      Quiz
b.     Polling
c.      Game
d.     Library
e.      Assignment
jawaban:
quiz:
polling:  suatu metode untuk mengetahui pendapat umum.
game: suatu program permainan/ hiburan
library: perpustakaan
assignment: tugas
15. Di bawah ini tools yang ada di Edmodo, kecuali…

a.      Follow
b.     Home
c.      Backpack
d.     Notification
e.      Account
jawaban: a

pembahasan:
follow: mengikuti suatu akun
home: beranda/ halaman awal suatu website
backpack: tempat dimana kita bisa menyimpan hasil kerja kita di internet, dan bisa kita kerjakan di tempat lain dengan mendownload-nya terlebih dahulu.
Notification: pemberitahuan tentang aktivitas di suatu web edmodo
Account:  Tempat yang disediakan untuk yang telah terdaftar di situs itu untuk mendapatkan fasilitas dari situs penyedia akun tersebut.
16. Di bawah ini yang terdapat di dalam Account, kecuali…
a.      Profile
b.     Settings
c.      Sign in
d.     Help
e.      Log out
jawaban: c
pembahasan
profile: rincian suatu account
setting: jendela pengaturan di dalam aplikasi
sign in: proses masuk ke suatu aplikasi/website
help: jendela bantuan
log out: keluar dari account

17. Dengan mengklik apa jika kita ingin membuat grup atau masuk ke suatu grup di dalam Edmodo, adalah….

a.      Join or create
b.     Join or clear
c.      Join or back
d.     Create or clear
e.      Create or exit
jawaban: a
18. Jejaring social yang diluncurkan oleh Google Inc, adalah…

a.      Facebook
b.     Google +
c.      Twitter
d.     Edmodo
e.      Skype
jawaban: b
pembahasan:
facebook: sebuah layanan jejaring sosial yang diluncurkan pada bulan Februari 2004, dan berkantor pusat di Menlo Park, California, Amerika Serikat. Pada September 2012
google+: Google Plus adalah jejaring sosial yang dioperasikan oleh Google Inc. Google+ diluncurkan pada 28 Juni 2011 dengan sistem undangan untuk diuji coba.
Twitter: layanan jejaring sosial dan mikroblog daring yang memungkinkan penggunanya untuk mengirim dan membaca pesan berbasis teks hingga 140 karakter, yang dikenal dengan sebutan kicauan (tweet)
Edmodo: adalah sebuah platform pembelajaran sosial untuk guru/dosen, siswa/mahasiswa maupun untuk orang tua/wali yang dikembangkan pada akhir 2008 oleh Nic Borg dan Jeff O'Hara yang merasakan kebutuhan untuk berkembang di lingkungan sekolah/kampus untuk mencerminkan bahwa dunia yang semakin global dan terhubung
Skype: sebuah program komunikasi dengan teknologi P2P (peer to peer). Program ini merupakan program bebas (dapat diunduh gratis) dan dibuat dengan tujuan penyediaan sarana komunikasi suara (voice) berkualitas tinggi yang murah berbasiskan internet untuk semua orang di berbagai belahan dunia.
19. Google + diluncurkan pada tanggal…

a.      28 Maret 2011
b.     28 April 2011
c.      28 Mei 2011
d.     28 Juni 2011
e.      28 Juli  2011
jawaban: d

20. Di bawah ini layanan yang terdapat di dalam Google +, kecuali…

a.      Circle
b.     Hangouts
c.      Sparks
d.     Huddles (Messenger)
e.      Call
jawaban: e
pembahasan

circle: Circle adalah sebuah konsep mengelompokan teman-teman, relasi-relasi, atau saudara-saudara kita dalam kategori tertentu yang memungkinkan kita untuk berinterasi dengan masing-masing kelompok tersebut tanpa tercampuri dengan kelompok lain.
hangouts:  tempat yang digunakan untuk memfasilitasi kelompok obrolan video (dengan maksimal 10 orang berpartisipasi dalam Hangout tunggal pada setiap titik waktu)
sparks: sebuah front-end untuk Google Search, memungkinkan pengguna untuk mengidentifikasi topik mereka mungkin akan tertarik dalam berbagi dengan orang lain; "menampilkan kepentingan" percikan juga tersedia, berdasarkan topik lain secara global menemukan sesuatu yang menarik
huddles (messenger): adalah fitur yang tersedia untuk Android, iPhone, dan perangkat SMS untuk berkomunikasi melalui pesan instan dalam Circles.
call: panggilan